Kapolsek Cisayong dan Danramil,Sosialisasikan Kenakalan Remaja dan  Larangan Penggunaan Knalpot Bising

    Kapolsek Cisayong dan Danramil,Sosialisasikan Kenakalan Remaja dan  Larangan Penggunaan Knalpot Bising

    Kapolsek Cisayong dan Danramil, Sosialisasikan Kenakalan Remaja dan  Larangan Penggunaan Knalpot Bising
     

    Polres Tasik Kota- - Sinergitas TNI-Polri, Kapolsek dan Danramil Cisayong  sosialisasikan bahaya Narkoba, Genk Motor, Knalpot Bronk, Pilkada aman tanpa Ekses. yang bertempat di GOR Desa Sukahening, Kabupaten Tasikmalaya.

    Kapolres Tasik Kota AKBP JOKO SULISTIONO, SH, S.I.K., MH melalui Kapolsek Cisayong Iptu Hasan Basri,  mengatakan bahwa jajarannya  selalu memberikan menghimbau kepada warga dan membangun kerjasama dengan segenap lapisan masyarakat untuk mewujudkan kamtibmas yang aman dan kondusif.

    Selain itu, kehadiran TNI - Polri dapat dirasakan oleh masyarakat yang yang mempunyai tugas sebagai pelayan, pelindung dan pengayom masyarakat.

    Kecamatan Sukahening menjalin sinergitas bersama TNI-POLRI, Tokoh Masyarakat untuk bersama-sama menjaga kamtibmas."Ujarnya Iptu Hasan, Jum'at (4/10/2024).

    Sementara itu, Kapolsek Cisayong IPTU Hasan Basri S.E memberikan Sosialisasi tentang Bahaya Penyalahgunaan NARKOBA, GANK MOTOR dan Pilkada Aman tanpa Ekses. serta menyampaikan nomor layanan Polres Tasikmalaya Kota
    "Bebeja ka Polres"* di nomor 081119110110 siap menerima laporan informasi, pengaduan, keluhan dari masyarakat. Bila ada hal yang mencurigakan dan gangguan Kamtibmas agar segera menghubungi pihak Kepolisian."Ucapnya.

    Kemudian Danramil 1207 Kapten Inf. Andri Mulyono memberikan Sosialisasi tentang Bahaya Kenakalan Remaja dan pentingnya menjaga Keamanan Lingkungan. "Ucapnya

    Menurut Ucu Mulyana, Sip. selaku Camat Sukahening 
    Mengucapan terima kasih kepada para narasumber dari  Kapolsek Cisayong dan Danramil 1207 Cisayong yang telah mensoaialisaaikan dalam upaya tindakan preventip baik dalam bahaya narkoba, Gank Motor, knalpot bronk. Kenakalan Remaja, Keamanan Lingkungan dan Pilkada Aman tanpa Ekses. Penyuluhan ini diselenggarakan dengan tujuan memberikan edukasi kepada remaja mengenai faktor penyebab, dampak, dan pencegahan pernikahan dini. Adanya Kegiatan ini diharapkan dapat meningkatkan kesadaran masyarakat akan peraturan lalu lintas terkait penggunaan knalpot yang tidak standar.Dampak kebisingan dari knalpot brong tidak hanya 
    mengganggu kenyamanan, tetapi juga dapat berdampak negatif pada lingkungan sekitar.
    Masyarakat diharapkan dapat mendukung mengimplemintasikan nya demi menciptakan lingkungan yang lebih tenang dan nyaman bagi semua. Kepatuhan terhadap aturan tersebut menjadi langkah awal dalam menjaga ketertiban. 

    Kegiatan Sosialisasi  dihadiri oleh Camat Sukahening, Para RT/RW, Tokoh Agama dan Tokoh Masyarakat Desa Sukahening Kec. Sukahening Kab. Tasikmalaya. (*)

    Tasikmalaya Kota

    Tasikmalaya Kota

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Sukaresik Tingkatkan Sambang Warga,...

    Artikel Berikutnya

    Dua Mobil Angkut Ratusan Botol Miras, Diamankan...

    Berita terkait

    Polsek Cihideung Intensifkan Patroli Obyek Vital antisipasi gangguan  Kamtibmas
    Polsek Cineam Polres Tasik Kota Polda Jabar, Bhabinkamtibmas sambang / silaturahmi dengan warga binaan
    Respon Pengaduan Warga, Patroli Polres Tasik Kota Razia  Kamar Kost, Amankan 4 Pasangan Bukan Muhrim
    Bhabinkamtibmas Kel. Sumelap Polsek Tamansari Polres Tasik Kota melaksanakan sambang Kepada warga Cigintung
    Peserta Loka Karya Mini Triwulanan Balai Penyuluh KB Kec.Tamansari sepakat jaga Kondisifitas Kamtibmas jelang Pemilu Gubernur dan Walikota *
    Sambang Warga Polsek Pagerageung, Sampaikan pesan kamtibmas
    Polsek Cihideung Intensifkan Patroli Obyek Vital antisipasi gangguan  Kamtibmas
    POLSEK PAGERAGEUNG POLRES TASIKMALAYA KOTA POLDA JABAR TAHUN 2024 DI WILAYAH HUKUM POLSEK PAGERAGEUNG TELAH MELAKSANAKAN KEGIATAN TATAP MUKA DAN PEMBINAAN KEPADA APARAT DESA ,RT/RW SE DESA PUTERAN KEC.PAGERAGEUNG
    Patroli Siang Polsek Rajapolah, Polres Tasik Kota: Upaya Antisipasi C3 dan Pemeliharaan Kamtibmas
    Jelang Pilkada Serentak, Polsek Kawalu Tingkatkan Patroli Dialogis dan Sambang Warga
    Bhabinkamtibmas Kel. Setiawargi Polsek Tamansari Polres Tasik Kota melaksanakan sambang kamtibmas  kepada ketua RW 
    Meriahkan Hari Jadinya ke  -76, Polwan Polres Tasik Kota Gelar Bakti Sosial dan Bakti  Kesehatan di SLB Patriot Indihiang 
    POLSEK PAGERAGEUNG POLRES TASIKMALAYA KOTA POLDA JABAR, ANGGOTA POLSEK PAGERAGEUNG MELAKSANAKAN PATROLI  ANTISIPASI GANGGUAN KAMTIBMAS
    Polsek Sukaresik Tingkatkan Patroli Biru ke pemukiman warga, Sampaikan Pesan Kamtibmas 
    Bhabinkamtibmas Desa Nusawangi Polsek Cisayong Polres Tasik Kota Mensosialisasikan Tentang Larangan Penggunaan Knalpot Racing (Brong).

    Rekomendasi berita

    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Hendri Kampai: Kualitas tulisanmu adalah kualitas dirimu
    Hendri Kampai: Kenapa Lapor Lagi? Emangnya Kantor Pajak Kerja Apa?

    Tags